KULIAH PENGABDIAN MASYARAKAT

Pada saat saya kuliah di Universitas Samudera Langsa di semester VIII tahun akademik 2013-2014, saya mengikuti kuliah pengabdian masyarakat sebagai program akhir universitas. Peserta program pengadian ditugaskan di kecamatan Rantau, Kaupaten Aceh Tamiang. Saya beserta kelompok keetulan ditugaskan di Kampung Suka Jadi bersama 11 orang rekan mahasiswa/i dari lima Fakultas.
1 mahasiswa F.Teknik, 2 mahasiswa F.Pertanian, 2 mahasiswa F.Hukum, 3 mahasiswi F.Ekonomi, 4 mahasiswa/i FKIP. 
Inilah mereka yang terjun ke kampung masyarakat.

Gotong royong di kantor Kepala Desa












Bang Dody dan Mas Efri (Fak. Pertanian) di temenin kak inun  melakukan penghijauan
Kak Inun, Maria dan Fitri ( F Ekonomi ) Sedang melakukan survei dan sosialisasi manajemen di warung milik warga










Pemasangan Plang MDSK di pimpin oleh Bang Andre ( F Teknik )
Pak Giman, Bang Ajuar, Mbak Fina, dan Mbak Nia saat kegiatan di TPA Al Arif.
Bang Dani ( F Hukum ) memberikan sosialisasi hukum pada siswa Sekolah Dasar.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "KULIAH PENGABDIAN MASYARAKAT"

Posting Komentar